Desain Interaksi Pengguna
Mata Kuliah ini memberikan pemahaman dan implementasi mengenai proses perancangan atau desain pada sebuah aplikasi berbasis mobile dan desktop dalam berinteraksi dengan pengguna Capaian Pembelajaran: Mahasiswa mampu menguasai teknik dasar dalam perancangan antarmuka pengguna Mahasiswa mampu melakukan proses desain interaksi pengguna secara manual Mahasiswa dapat mengimplementasika desain inetraksi pengguna pada sebuah apliakasi sederhana Referensi :…